Kode POS Outlet Gobiz : Fungsi dan Cara Mengetahuinya

Kode POS Outlet Gobiz – Menjadi mitra Gofood memang sangat menguntungkan sekali, selain mendapatkan promo iklan usaha yang sedang dirintis secara gratis. Kemudian juga berpotensi menambah omset setiap harinya, karena akan ada beberapa orderan yang masuk lewat layanan Gofood.

Tak heran jika banyak pengusaha kuliner mendaftar menjadi mitra Gofood maupun Grabfood. Akan tetapi untuk menjadi mitra Gofood terdapat syarat dan ketentuan seperti bagi hasil Gofood. Nah, hal inilah yang perlu kalian ketahui sebelum menjadi mitra Gofood.

[toc]

Setelah menjadi mitra Gofood, kalian diharuskan untuk akses aplikasi Gobiz untuk mengatur outlet mulai dari atur jam BUKA TUTUP GOFOOD, menambah daftar menu makanan dan juga merubah daftar harga menu. Selain itu juga bisa merubah nama outlet maupun juga mengganti alamat outlet lama ke alamat baru.

Untuk memudahkan proses perubahan alamat restoran atau mengaktifkan metode pembayaran QRIS, maka mitra harus memasukan Kode POS Outlet Gobiz lewat aplikasi Gobiz. Lalu apa itu Kode POS Outel Gobiz? Mungkin masih banyak orang yang belum tahu, untuk mengetahuinya bisa simak ulasan dari Gojeker.com seperti berikut.

Fungsi dan Cara Mengetahui Kode POS Outlet Gobiz

PS Gojeker

Berbicara mengenai kode tersebut, setiap mitra memang harus mengetahui fungsi dan dan cara mengetahuinya. Jika kalian penasaran dengan semuanya, maka simak saja ulasan seperti berikut.

Apa Itu Kode POS Outlet Gobiz

Dari kebanyakan mitra Gobiz pastinya banyak yang tahu apa itu Kode tersebut dan masih banyak juga yang belum tahu, kali ini kami akan sedikit jelaskan kepada kalian semua. Kode Pos Outlet Gobiz adalah sebuah rangkain angka yang digunakan didalam penulisan alamat, dimana memudahkan beberapa pihak untuk mengetahui kode tersebut dari daerah mana.

Penggunaan kode Outlet Gobiz tersebut biasanya digunaka jika mitra Gofood hendak melakukan perubahan outlet pada layanan Gofood, misalnya saja merubah alamat outlet lama dengan yang baru maka memerlukan kode tersebut atau hendak mengaktifkan QRIS.

Fungsi Kode POS Outlet Gobiz

Fungsi Kode POS Outlet Gobiz

Diatas juga sedikit kami sampaikan fungsi dari kode tersebut, namun akan bahas kembali lebih detail dan jelas. Karena kami sangat yakin sekali jika masih banyak mitra yang belum paham betul fungsinya untuk apa saja dan bagaimana cara mengetahuinya.

Fungsi kode outlet Gobiz adalah sebagai kode ketika mitra Gofood akan mengaktifkan QRIS sebagai metode pembayaran. Dengan mengaktifkan QRIS Gobiz, maka mitra dapat melayani pembayaran menggunakan Gopay. Bahkan tidak hanya bisa menggunakan pembayaran pakai Gopay saja, mitra juga bisa menerima pembayaran menggunakan DANA, OVO, LinkAja dan lainnya.

Cara Mengetahui Kode POS Outlet Gobiz

Cara Mengetahui Kode POS Outlet Gobiz 1

Lantas bagaimana cara mengetahui restoran? pertanyaan seperti ini memang sering di ucapkan sebagian besar mitra Gofood, karena tidak tahu apa itu kode tersebut. Oleh sebab itu kenapa kalian harus mengetahuinya terlebih dahulu, sehingga dapat dengan mudah untukmengetahuinya.

Namun kami tetap akan memberikan cara mengetahuinya, supaya tidak bingung untuk mencarinya. Pada dasarnya kode tersebut sama seperti kode POS, untuk mengetahui lokasi outlet/daerah. Kalian tinggal sesuaikan saja lokasi Outletnya dimana, misalnya outlet mitra Gofood di daerah Cakung Timur berarti kodenya adalah 13910.

Bagaimana, sampai disini sudah paham belum cara mengetahuinya? Kalian cukup ketahui terletak di daerah mana outletnya, lalu search saja di Google kode POS daerah ini. Cukup mudah bukan cara mengetahuinya? Kami yakin kalian bisa mengetahuinya dengan mudah dan cepat.

Nah itulah informasi mengenai kode outelt Gobiz yang bisa Gojeker.com sampaikan kepada semua mitra Gofod/Gobiz. Mungkin cukup sekian penyampaian seperti diatas, semoga saja ulasan singkat tersebut bisa membantu kalian semuanya.

Leave a Comment