Cara Pendaftaran Go Car – Semakin kesini teknologi memang berkembang sangat pesat, hal tersebut dapat kalian rasakan setiap harinya. Bahkan untuk saat ini kita semua dapat menikmati jasa transportsai berbasis online, salah satunya adalah Gojek yang sudah tersebar di seluruh wilayah Indonesia. Gojek sendiri memang sangat membantu kita semua dalam beberapa hal, semisalnya saja untuk mengantarkan ke suatu tempat dan selain itu juga kita bisa memesan makanan melalui Gojek dengan layanan Gofood.
Selain dapat memudahkan untuk semua konsumennya, dengan adanya Gojek telah menciptakan cukup banyak sekali lapangan pekerjaan bagi kita semua. Dimana disetiap layanan yang ada pada Gojek akan membutuhkan banyak sekali driver dari driver Goride, gocar, gofood dan lainnya. Untuk kalian semua yang berniat untuk menjadi driver Goejk, kalian semua bisa melalui beberapa tempad dafatr Gojek yang bisa kalian gunakan. Untuk kali ini kami akan informasikan kepada kalian semua akan cara pendaftaran Go Car.
Namun dalam cara pendaftaran Go car, kalian semua harus memenuhi persyaratan yang harus di lengkapi. Untuk yang pasti kalian semua harus memiliki mobil dengan kapasitas paling rendah 1000 cc dan sudah memiliki SIM serta smartphone dengan RAM 1 GB atau lebih. Jika kita lihat untuk saat ini, memang banyak sekali konsumen yang lebih memilih untuk menggunakan Go car. Karena dapat di isi lebih dari dua orang dan untuk tarifnya juga sangat terjangkau sekali.
Lalu untuk cara pesan Go car memang sangat mudah sekali, dimana kalian semua cukup buka aplikasinya dan tinggal klik saja Go car. Setelah itu tinggal ketik tempat tujuan dan setelah itu tinggal klik order saja, sangat mudah dan kami yakin kalian semua akan mudah. Atau juga mau pesan gojek untuk orang lain di lokasi berbeda juga bisa kok, itulah kemudahan menggunakan Gojek. Untuk kalian semua yang ingin tahu cara pendaftaran Go car dan syaratnya, dapat simak langsung saja ulasan yang sudah kami persiapkan dibawah ini.
Cara Pendaftaran Go Car Beserta Syaratnya
Seperti yang sudah kami sampaikan kepada kalian semuanya, jika saat ini memang banyak sekali konsumen yang lebih memilih untuk menggunakan Gojek. Sehingga peluang lowongan pekerjaan akan semakin terbuk lebar, maka dari itu manfaatkan kesempatan tersebut untuk menjadi driver Gojek. Berikut cara pendaftaran Go car dan syaratnya yang sudah kami persiapkan dibawah ini.
Syarat Pendaftaran Layanan Go Car
- Foto calon driver setengah badan
- KTP asli masih dalam masa berlaku
- SIM A atau SIM B yang dalam masa aktif jangka waktu 6 bulan kedepan
- SKCK asli atau legalisir dalam masa berlaku
- Nomor telepon aktif
- Memiliki smartphone minimal RAM 1 GB dan layar 5 inch
- Email Gmail aktif
- Punya rekeningBank BCA
- Mobil dengan tahun keluaran diatas 2012
- Jenis mobil dengan penumpang seperti SUV, Crossover, Hatchback, MPV, Sedan, Coupe, Convertible dan lain nya
- Mobil diatas 1000 cc
- Foto mobil dengan plat nomor Polisi terlihat jelas
- Foto STNK bagian depan dan belakang secara berjejer
- Foto Asuransi Allrisk
- Surat balik nama kendaraan bersifat opsional
- KIR bersifat opsional
- Apabila plat nomor kendaraan berbeda area dengan domisili anda maka siapkan Surat Domisili
Cara Pendaftaran Go Car Terbaru
Untuk cara pendaftaran Go car memang dapat dilakukan dengan dua cara yang mana kedua cara tersebut memang mudah dan juga cepat. Untuk yang pertama bisa melakukan pendaftaran secara offline, dimana kalian bisa kunjungi saja langung kantor Gojek di kota kalian semua atau domisili kalian semua untuk saat ini. Selain itu juga harus membawa persyaratan yang sudah kami sampaikan kepada kalian semua seperti diatas.
Untuk cara pendaftaran go car yang kedua, kalian semua dapat melakukannya secara online. Untuk cara ini juga sangat mudah sekali kok, kalian semua tinggal kunjungi saja website resminya atau lebih cepatnya klik disini saja. setelah itu kalian semua harus isi formulir secara lengkap yang sudah ada pada website tersebut. Sangat mudah bukan, ayo langsung saja daftarkan diri kalian semuanya.
Seperti itulah yang dapat kami sampaikan kepada kalian semuanya, dimana untuk cara pendaftaran go car memang sangat mudah dan cepat. Namun kalian semua harus melengkapi persyaratannya terlebih dahulu, sehingga akan cepat di proses. Demikianlah yang dapat kami sampaikan kepada kalian semuanya, semoga informasi yang kami sampaikan kepada kalian semuanya dapat beramanfaat.