Cara Cek Kode Referral Gojek – Perusahaan Gojek sudah dikenal sejak lama, hingga sampai saat ini jutaan orang menggunakan untuk memenuhi segala kebutuhan transportasi. Bahkan tidak hanya itu saja, pasalnya Gojek memberikan kemudahan ketika ingin bayar tagihan bulanan, angsuran kredit, top up pulsa & data serta lainnya.
Bahkan pihak dari Gojek memberikan banyak program program menarik serta menguntungkan bagi setiap customer, mungkin sebagian besar sudah mengetahui promo cashback dan lainnya. Tetapi masih sedikit orang mengetahui dengan kode referral Gojek, itu memang sudah jelas tidak tahu karena pihak dari Gojek juga tidak membesarkan.
[toc]
Bila berbicara soal koder referral Gojek maka setiap customer akan mempertanyakan bagaimana cara cek kode referral Gojek lalu bagaimana cara mendapatkan rewards terbut. Terkait itu semua, pada pertemuan sangat baik ini kami akan informasikan kepada semua mulai dari cara melihat kode referral Gojek serta menggunakan.
Disini akan sedikit dijelaskan cara menggunakan, bagi setiap customer baru yang berhasil diajak maka akan melakukan DAFTAR GOJEK lewat link telah dibagikan oleh pengguna lama. Ketika customer baru berhasil lakukan registrasi, maka customer lama akan mendapat reward sesuai dijanjikan oleh Gojek.
Sampai disini pastinya banyak orang semakin penasaran dengan cara cek kode referral serta cara membagikan seperti apa. Untuk menjawab rasa penasaran anda semua, silahkan simak langsung ulasan telah dipersiapkan oleh Gojeker.com seperti dibawah ini.
Apa Itu Kode Referral Gojek
Kode Referral Gojek merupakan serangkaian huruf berkombinasi dengan angka secara acak yang mana membentuk sebuah kode unik, nantinya kode tersebut digunakan pengguna untuk mendapat rewards dari Gojek karena sudah mengikuti program yang sedang dilakukan oleh pihak Gojek.
Cara Cek Kode Referral Gojek
Lalu berlanjut ke pembahasan utama sesuai judul diatas yakni cara cek kode referral Gojek. Ada banyak pengguna mempertanyakan hal seperti demikian, karena beberapa sudah mencobanya tetapi tidak berhasil mengetahui koder refferal Gojek.
Hal seperti demikian memang begitu adanya dan pengalaman admin yang sudah mencoba melihat kode referral Gojek, sampai saat ini belum bisa mengetahui. Sebab setiap kali akses menu ajak teman yang muncul berupa link untuk mengajak teman menggunakan aplikasi Gojek.
Oleh karena itu dapat menarik kesimpulan bahwa setiap customer tidak bisa cek kode referral, tetapi customer masih bisa membagikan link dimana didalamnya terdapat undangan dari pengguna yang tujukan ke pengguna baru.
Cara Mengunakan Kode Referral Gojek
Adapun cara menggunakan kode referral Gojek memang sangat mudah, tinggal tentukan saja ingin bagikan kemana apakah ke Facebook, WhatasApp, IG dan akun media sosial lainnya.
- Pertama harus anda lakukan adalah jalankan aplikasi Gojek lebih dahulu, sebelum itu pastikan terhubung dengan koneksi internet lancar.
- Apabila sudah berhasil masuk ke tampilan utama aplikasi Gojek, silahkan langsung saja pilih menu Profil pada bagian pojok kanan atas.
- Ketika sudah berhasil masuk ke tampilan profil muncul banyak menu tersedia, silahkan langsung pilih menu Ajak Teman.
- Selanjutnya muncul beberapa pilihan share dapat dilakukan mulai dari akun media sosial atau juga bisa salin link dan sampai disini sudah berhasil menggunakannya.
Kesimpulan
Setelah melihat pembahasan seperti daiat, tentunya dapat ambil kesimpulan jika program tersebut tidak hanya menguntungkan bagi pengguna lama saja. Bagi pengguna baru mendaftar juga di untungkan, karena dimudahkan dalam registrasi akun Gojek dan secara otomatis dapat digunakan langsung.
Nah seperti itulah tadi pembahasan lengkap mengenai cara cek serta cara membagikan kode referral dapat Gojeker.com sampaikan. Semoga dengan adanya informasi seperti diatas dapat membantu semua pengguna sedang membutuhkannya.