Tombol Buka Tutup GrabMerchant Hilang – Siapa si yang tidak kenal dengan perusahaan ojek online Grab? Yah, tentu saja sudah tidak asing ditelinga anda semua. Sampai saat ini terdapat cukup banyak pilihan layanan tersedia dari transportasi, makanan maupun pengantaran.
Akan tetapi pada pembahasan kali ini Gojeker akan tertuju pada mitra GrabFood Merchant, salah satu layanan dengan daya minat sangat tinggi. Dengan demikian, sangat wajar saja bila minat menjadi mitra GrabMerchant sangat tinggi.
[toc]
Tetapi untuk menjadi rekan mitra GrabFood Merchant tidak semudah menjadi MITRA DRIVER GRAB ataupuan GrabKios dan GrabMart. Karena nantinya mitra harus atur jam buka dan tutup, tambah menu, dan banyak lagi liannya lewat aplikasi GrabMerchant.
Namun yang sering terjadi kebanyakan merupakan sebuah masalah kecil yang solusinya juga bisa diatasi dengan mudah. Semisalnya saja tombol buka tutup GrabMerchant tidak muncul di aplikasi, sedangkan resto sudah mulai buka.
Ketika anda mengalami permasalah seperti ini tidak perlus bingung atau hal lainnya deh, karena semua ada penyebab dan solusinya. Untuk lebih jelas dan detailnya dapat simak ulasan dari Gojeker.com cara mengatasi tombol buka tutu GrabMerchant hilang seperti dibawah ini.
Penyebab Tombol Buka tutup GrabMerchant Hilang
Terkadang sebuah aplikasi yang sudah dilengkapi dengan sistem yang canggihpun pernah mengalami permasalahan, hal tersebut juga sama seperti aplikasi GrabMerchant. Akan tetapi inti bukanlah sebuah masalah besar, karena setiap permasalahan pasti ada penyebabnya.
Kejadian seperti tombol buka tutup tidak muncul biasanya disebabkan karena sebelumnya mitra telah mengatur jam buka yang tidak sesuai dengan jam buka resto fisik.
Selain itu kadang mitra terlupakan jika dihari teetentu memiliki jam buka tutup berbeda seperti hari-hari biasa.
Jadi, pada intinya permasalahan kenapa tombol buka tutup di aplikasi GrabMerchant tidak muncul karena mitra membuka di jam yang bukan semestinya.
Cara Mengatasi Tombol Buka Tutup GrabMerchant Hilang
Tak perlu lama-lama lagi setelah mengetahui penyebabnya, berikutnya langsung saja simak panduan seperti dibawah ini.
1. Buka Aplikasi GrabMerchant
Langkah pertama buka aplikasi GrabMerchant, lalu masukan user ID atau alamat email terdaftar dan masukan kata sandi.
2. Pilih Menu Akun
Jika sudah berhasil masuk ke aplikasi, nanti muncul tulisan resto Tutup. Nah, disini anda cukup klik saja menu Akun.
3. Pilih Pengaturan Toko
Kemudian dilanjutkan pilih menu pengaturan toko untuk lanjut proses selanjutnya
4. Pilih Menu Edit
Pada menu detail jam buka dan tutup toko setiap hari senin sampai minggu, silahkan klik saja menu Edit pada bagian atas pojok kanan.
5. Klik Simpan
Kemudian edit saja jam bukanya, anda bisa sesuaikan dengan jam buka pada saat itu juga. Contoh saja anda ingin buka jam 9 pagi, maka atur saja jam 9 pagi dihari itu.
6. Selesai
Langkah terakhir cukup klik saja Simpan, secara otomatis jam buka akan muncul pada tampilan utama aplikasi GrabMerchant.
FAQ
Ya tentu saja bisa, mitra dapat mengedit di hari tertentu saja
Pastikan anda merubah diluar jam kerja
Nah seperti itulah tadi pembahasan mengenai cara mengatasi tombol buka tutup GrabMerchant hilang yang bisa Gojeker.com sampaikan. Semoga saja dengan adanya informasi seperti diatas dapat membantu semua mitra yang sedang membutuhkannya.